Sutradara Im Sun Ae turut menambahkan, “Kami dapat menyelesaikan syuting dengan aman berkat kerja keras dan dedikasi dari para staf dan aktor yang luar biasa. Kami akan terus berusaha keras dalam tahap pascaproduksi untuk memastikan film ini dapat dinikmati oleh penonton yang sudah menunggu.”
“7 am Breakfast Meeting for the Heartbroken” dijadwalkan untuk tayang pada paruh kedua tahun 2025, musim dingin ini. Nantikan pembaruan terbaru tentang film ini!
Sumber : Soompi