Sejak 1990-an, gorengan tak bisa lepas dari kehidupan sehari-hari. Masyarakat Indonesia, terutama saat bulan Ramadan, selalu mengonsumsi gorengan saat berbuka puasa. Bahkan, hampir di setiap sudut kota, ada pedagang gorengan yang siap melayani. Jadi, bisa dibilang, Soeharto, Salim, dan Eka Tjipta secara tidak langsung telah mengajarkan masyarakat Indonesia untuk menikmati gorengan di setiap momen, termasuk saat buka puasa.
Sumber: CNBC Indonesia